Facebook masih menjadi salah satu platform media sosial paling banyak diminati di seluruh dunia. Di Facebook pengguna juga memungkinkan untuk memutar berbagai video menarik. Baik itu, video panjang hingga video pendek layaknya di aplikasi TikTok. Video yang sudah ditonton di Facebook ini akan secara otomatis tersimpan di akun pengguna. Tidak perlu khawatir, riwayat video yang…
Kategori: Teknologi
Cara Buat Kode QR Sendiri di HP Android yang Mudah
Bagi sebagian orang, membuat kode QR atau barcode sendiri mungkin dirasa sulit dilakukan. Nyatanya di jaman modern sekarang ini membuat kode QR sudah bisa dilakukan dengan sangat mudah. Bahkan hanya dengan bermodal HP android saja, kamu sudah bisa membuatnya tanpa memerlukan banyak waktu dan tenaga. Kode QR merupakan barcode dua dimensi yang memungkinkan untuk memberikan…
Review Advan WorkPro, Laptop Terjangkau dengan Performa dan Desain yang Mengesankan
Dalam dunia komputasi, laptop merupakan perangkat yang menjadi kebutuhan penting bagi banyak orang. Laptop yang handal dan efisien dapat mempengaruhi produktivitas kerja serta pengalaman pengguna. Salah satu laptop yang patut mendapatkan perhatian adalah Advan WorkPro. Advan resmi meluncurkan seri terbaru laptop mereka, Advan WorkPro, ke pasar Indonesia. Laptop ini menawarkan kombinasi desain slim yang elegan…
Cara Menggunakan HDMI Dongle Anycast ke TV
Menonton film di layar HP mungkin dirasa kurang memuaskan karena ukuran layar yang kecil. Sekarang kamu bisa mentransmisikan tampilan di layar HP tersebut ke layar yang lebih besar menggunakan Anycast, misalnya saja ke layar TV. Ada beberapa jenis Anycast yang tersedia, salah satunya adalah Anycast dengan sambungan HDMI ke TV. Penggunaan HDMI Dongle Anycast ini…
Cara Ganti Password Wifi MNC Play Paling Mudah
Jaringan internet bisa diibaratkan sebagai salah satu kebutuhan paling penting di kehidupan masyarakat modern seperti sekarang ini. Untuk menikmati jaringan internet, kita bisa memanfaatkan kuota data dari provider seluler maupun melalui jaringan wifi. Salah satu penyedia jaringan wifi terbaik saat ini yakni MNC Play. MNC Play merupakan salah satu provider internet super cepat dengan dukungan…
Macam-Macam Elektronik Pembayaran Yang Memudahkan Anda Melakukan Pembelian
Tidak mengherankan jika harapan pelanggan akan kecepatan, kemudahan penggunaan, dan variasi pilihan di halaman checkout di situs Anda sekali lagi meningkat. Maka dari itu, ada macam-macam elektronik pembayaran yang memudahkan Anda ketika melakukan pembelian. Tapi bagaimana tepatnya Anda bisa memuaskan pelanggan Anda, mengurangi tingkat pengabaian keranjang belanja Anda dan mendorong lebih banyak penjualan dengan meningkatkan…